Cara Menambahkan Hak Akses Pengguna
Role atau Hak Akses pengguna ialah batasan yang diberikan oleh pelaku usaha kepada karyawan atas akses penggunakan Makanbang Dashboard dimana batasan ini diberikan sesuai dengan jabatan atau posisi yang dipegang oleh karyawan. Cara menambahkan hak akses pengguna pada Makanbang Dashboard dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut :
role
- Langkah - Langkah
- Gambar
- Pilih Setting pada Dashboard
- Pilih Pengguna
- Kemudian pilih Role
- Klik Tambah Role pada bagian pojok kanan atas
Isi data Role yang ingin ditambahkan :
- Informasi
- Nama : diisi sesuai hak ases yang ingin ditambahkan
- Deskripsi : isi sesuai dengan hak akses yang ditambahkan
- Akses Pengeluaran : silahkan pilih sesuai ketentuan yang berlaku
- Akses RO : silahkan pilih sesuai ketentuan yang berlaku
- Akses GRN : silahkan pilih sesuai ketentuan yang berlaku
- Klik Simpan Perubahan
- Hak Akses
- Hak Akses : diisi sesuai ketentuan yang berlaku
- Kemudian klik Simpan Perubahan
note
jika ada tanda * maka wajib diisi